Menyaksikan video wanita menyusui sangatlah penting untuk Ibu yang akan melahirkan bayi untuk pertama kalinya. Dalam video tersebut tentu akan dijelaskan secara rinci mengenai cara menyusui yang baik dan benar. Video tersebut penting, karena ketika Ibu memberikan ASI pada sang bayi, Ibu secara tidak langsung juga akan memberikan stimulasi pada bayi yaitu dengan belaian yang penuh kasih sayang dan juga kecupan manis untuk bayi tercinta.
Dari sini akan tercipta hubungan kasih sayang yang tulus antara ibu dan anak. Nantinya ketika sudah besar, anak Ibu tersebut akan bisa menjadi anak yang penurut. Hal yang terpenting adalah Ibu tidak hanya memberikan ASI saja kepada sang bayi, namun Ibu juga wajib untuk memberikan rangsangan kasih sayang pada sang bayi.
Sebenarnya ada banyak posisi nyaman yang bisa dilakukan Ibu saat menyusui bayinya. Ibu bisa memilih mana posisi yang terbaik untuk melakukannya. Hanya saja, Ibu juga perlu mengetahui bahwa tidak semua posisi bisa memberikan kenyamanan pada bayi. Banyak sekali video yang bisa Ibu akses di internet yang menunjukkan cara menyusui yang baik dan benar.
Nah, Ibu hanya tinggal memilih posisi mana yang dirasa paling nyaman untuk ibu. Dengan menonton langsung cara menyusui bayi yang benar, Ibu akan lebih mudah untuk mengaplikasikannya dengan tepat. Memberikan ASI pada bayi sangatlah penting, bahkan lebih baik dibandingkan memberikan susu formula kepada bayi Ibu.